Jumat, 11 Januari 2013

cara meleburkan sifat sombong

sombong itu bisa dimaknai dengan merasa tinggi dan meremehkan orang lain. Bisa juga berarti menolak kebenaran.. barangkali secara tidak sadar terkadang kita berlaku sombong, padahal hanya Allah yang berhak sombong atas kekuasaannya. Apa yang kita miliki, semuanya adalah karunia Allah, pemberian Allah, jadi apa yang bisa kita sombongkan? Untuk itu, kita perlu terus mengingatkan diri kita agat tidak keluar sifat sombong sebagai manusia. caranya..pertama, jangan merasa memiliki sesesuatu yang sesungguhnya hanya milik Allah swt, kita hanya pinjam. tugas kita hanya menjaga apa yang telah Allah telah titipkan pada kita. kedua, kita harus merasa cukup dipandang Allah, tidak peduli pandangan yang lain, yang terpenting adalah pandangan Allah. ketiga, luruskan niat atas segala perbuatan !! yang terakhir, bermohon dan bermunajat pada Allah agar memberikan kesempatam dan kekuatan untuk tetap taat kepada Allah. 



1 komentar: